Refal Hady, Anak Muda Dukung Kampanye Anti Kekerasan Perempuan
Setiap tahun pada 25 November- 10 Desember, Indonesia memperingati 16 hari anti kekerasan terhadap perempuan. Ini sebagai bagian dari kampanye internasional menolak kekerasan terhadap perempuan di seluruh dunia. 16 hari ini sebagai penanda masih banyak terjadinya kekerasan yang menimpa perempuan. www.konde.co menjadi bagian dari kampanye jaringan masyarakat sipil dan Komnas Perempuan #GerakBersama dan 16 FilmFestival. Dalam waktu 16 hari ini, kami akan menuliskan berbagai persoalan, ide dan perlawanan perempuan terhadap kekerasan. Selamat membaca.
Aktor Refal Hady, pemain film pemeran Galih dalam film garapan Lucky Kuswandi "Galih dan Ratna," termasuk aktor yang mendukung kampanye anti kekerasan terhadap perempuan.
"Akting dan Travelling adalah dua passion terbesar saya. Berkesempatan menjalankan kedua hal tersebut menginspirasi saya untuk menyuarakan kepedulian saya terhadap masalah sosial diantaranya kesetaraan gender dan perlawanan terhadap kekerasan berbasis gender dan seksual.Sebagai anak muda yang tumbuh dalam pergolakan sosial, banyak kekhawatiran saya terhadap masa depan bangsa dan kemanusiaan."
Refal Hady percaya bahwa peran serta kita sebagai individu dalam keseharian kita sangatlah penting sebagai wujud kontribusi kita sebagai manusia. Untuk itu saya mendukung kampanye global #16DaysofActivism yang dikenal di Indonesia sebagai #16HAKTP dengan agendanya #EnamBelasFFest @enambelasffest.
Ayo sahabat muda, dukung #GerakBersama #HapusKekerasanSeksual melalui #EnamBelasFFest
Aktor Refal Hady, pemain film pemeran Galih dalam film garapan Lucky Kuswandi "Galih dan Ratna," termasuk aktor yang mendukung kampanye anti kekerasan terhadap perempuan.
"Akting dan Travelling adalah dua passion terbesar saya. Berkesempatan menjalankan kedua hal tersebut menginspirasi saya untuk menyuarakan kepedulian saya terhadap masalah sosial diantaranya kesetaraan gender dan perlawanan terhadap kekerasan berbasis gender dan seksual.Sebagai anak muda yang tumbuh dalam pergolakan sosial, banyak kekhawatiran saya terhadap masa depan bangsa dan kemanusiaan."
Refal Hady percaya bahwa peran serta kita sebagai individu dalam keseharian kita sangatlah penting sebagai wujud kontribusi kita sebagai manusia. Untuk itu saya mendukung kampanye global #16DaysofActivism yang dikenal di Indonesia sebagai #16HAKTP dengan agendanya #EnamBelasFFest @enambelasffest.
Ayo sahabat muda, dukung #GerakBersama #HapusKekerasanSeksual melalui #EnamBelasFFest
Post a Comment